Mau Kirim Ratusan Email Lamaran Kerja? | Cukup 1x Klik Mulai Random Email

Tag

16 Posisi Lowongan Kerja Wings Group PT Prakarsa Alam Segar Bekasi

loker pt pas mie sedaap

Info Loker Terbaru Wings Group PT Prakarsa Alam Segar (PT PAS) Kota Bekasi


PT Prakarsa Alam Segar (PAS) merupakan salah satu produsen produk mie instan terbesar di Indonesia yang didirikan tahun 2003 dengan brand yang kini telah dikenal masyarakat, yaitu Mie Sedaap. PT PAS menempati lahan seluas 18 hektare yang terletak di wilayah Kota Bekasi, Jawa Barat.

PT Prakarsa Alam Segar merupakan bagian dari Wings Group yang berkomitmen untuk menghasilkan produk dengan menggunakan bahan baku bermutu serta sistem dan teknologi yang tepat guna sehingga menghasilkan produk yang berkualitas. Hal tersebut direalisasikan oleh manajemen PT PAS, dibuktikan dengan sertifikasi ISO 9001, ISO 22000, ISO 14001, OHSAS 18001 serta disertifikasi HALAL oleh MUI.
logo png mie sedaap

logo pt pas


1. Helper Produksi

Kualifikasi:
  • Pria/Wanita.
  • Usia 18-24 tahun.
  • Pendidikan SMA/SMK semua jurusan.
  • Pengalaman kerja kurang dari 1 tahun.
Batas akhir registrasi:
01 Juni 2023

2. Stock Control

Kualifikasi:
  • Pria/Wanita.
  • Usia 18-24 tahun.
  • Pendidikan SMA/SMK jurusan Akuntansi/IPA.
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun sebagai Stock Control.
Batas akhir registrasi:
28 Februari 2023

3. Driver Reachtruck

Kualifikasi:
  • Pria/Wanita.
  • Usia 18-24 tahun.
  • Pendidikan SMA/SMK semua jurusan.
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun mengoperasikan Reachtruck.
Batas akhir registrasi:
28 Februari 2023

4. Foreman Engineering Produksi

Kualifikasi:
  • Pria.
  • Usia 23-30 tahun.
  • Pendidikan S1 jurusan Electrical.
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun sebagai Teknisi/Maintenance.
Batas akhir registrasi:
28 Februari 2023

5. Sensory Testing Specialist

Kualifikasi:
  • Wanita.
  • Usia 28-30 tahun.
  • Pendidikan S1 jurusan Teknik Pangan.
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 2-3 tahun di bidang terkait.
Batas akhir registrasi:
31 Maret 2023

6. Teknisi Listrik

Kualifikasi:
  • Pria.
  • Usia 18-24 tahun.
  • Pendidikan SMK jurusan Teknik Instalasi Tenaga Listrik/Mekatronika/Elektro/Otomasi Industri.
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun sebagai Stock Control.
Batas akhir registrasi:
31 Maret 2023

7. Teknik Pengelasan (Helper Teknisi)

Kualifikasi:
  • Pria.
  • Usia 18-24 tahun.
  • Pendidikan SMK Teknik Pengelasan/Fabrikasi/Mesin.
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 2 tahun sebagai Welder/Fitter/Setter.
Batas akhir registrasi:
30 Maret 2023

8. Purchasing RAW Material

Kualifikasi:
  • Pria.
  • Usia 24-28 tahun.
  • Pendidikan S1 jurusan Teknik Industri.
  • Memiliki pengalaman kerja kurang dari 1 tahun di bidang terkait.
Batas akhir registrasi:
28 Februari 2023

9. Chief Supervisor QC

Kualifikasi:
  • Pria.
  • Usia 28-30 tahun.
  • Pendidikan S1 jurusan Teknik Pangan.
  • Memiliki pengalaman kerja 6-7 tahun di bidang terkait.
Batas akhir registrasi:
31 Maret 2023

10. RND Helper

Kualifikasi:
  • Wanita.
  • Usia 18-24 tahun.
  • Pendidikan SMA/SMK jurusan Kimia.
  • Lulusan baru dipersilahkan melamar.
Batas akhir registrasi:
28 Februari 2023

11. Drafter Staff

Kualifikasi:
  • Pria.
  • Usia 22-35 tahun.
  • Pendidikan S1 jurusan Teknik Mesin.
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun sebagai Drafter.
Batas akhir registrasi:
28 Februari 2023

12. Regulatory Supervisor

Kualifikasi:
  • Wanita.
  • Usia 28-30 tahun.
  • Pendidikan S1 jurusan Teknik Pangan.
  • Memiliki pengalaman kerja 2-3 tahun di bidang terkait.
Batas akhir registrasi:
31 Maret 2023

13. Purchasing Sparepart

Kualifikasi:
  • Pria.
  • Usia 24-28 tahun.
  • Pendidikan S1 jurusan Teknik Mesin.
  • Memiliki pengalaman kerja kurang dari 1 tahun.
Batas akhir registrasi:
02 April 2023

14. Helper Project Sipil

Kualifikasi:
  • Pria.
  • Usia 20-38 tahun.
  • Pendidikan SMA/SMK semua jurusan.
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 2 tahun sebagai Tukang Bangunan.
Batas akhir registrasi:
30 Juni 2023

15. Analis Lab

Kualifikasi:
  • Pria.
  • Usia 28-30 tahun.
  • Pendidikan SMA/SMK jurusan Kimia Analis.
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun sebagai Analis Lab.
Batas akhir registrasi:
31 Maret 2023

16. PPIC Staff

Kualifikasi:
  • Pria.
  • Usia 24-28 tahun.
  • Pendidikan S1 jurusan Teknik Industri.
  • Memiliki pengalaman kerja kurang dari 1 tahun di bidang terkait.
Batas akhir registrasi:
31 Maret 2023

Penempatan:
PT Prakarsa Alam Segar
Jl. Komplek PT Bakrie RT.001/RW.024 Pejuang Medan Satria Kota Bekasi Jawa Barat

Registrasi dan lamar melalui halaman karir resmi PT Prakarsa Alam Segar berikut:
https://recruitment-pas.web.app

Tata cara melamar kerja melalui halaman karir PT Prakarsa Alam Segar:
  • Login menggunakan akun gmail yang biasa kamu gunakan dengan tap pilihan Sign In.
  • Lengkapi data diri dan siapkan dokumen-dokumen yang dibutuhkan untuk submit data pada menu Data Saya.
  • Lamar pekerjaan dengan cara memilih lowongan kerja yang sesuai dengan kualifikasi dengan cara tap pilihan Lihat Lowongan di halaman beranda atau pada menu Loker di halaman login, lalu kirim lamaran kerja setelah data diri terbilang lengkap pada bagian Dashboard profil.
  • Pantau perkembangan dari status lamaran kerja kamu di website halaman karir PT Prakarsa Alam Segar, dengan cara tap menu Lamaran Saya pada halaman login.

Bagi teman-teman pelamar kerja yang sesuai dengan posisi dan juga kualifikasi tersebut, maka dapat kalian coba lamar sesuai dengan petunjuk yang tersedia. Atau dapat kalian bagikan juga melalui tombol berbagi postingan lowongan kerja ini kepada siapapun yang dirasa cocok dengan posisi dan kualifikasi tersebut. Postingan lengkap lowongan kerja lainnya dapat dicek melalui daftar index lowongan kerja.
Info Lowongan kerja kualifikasi dasar hingga menengah dengan jenjang pendidikan SMA SMK D3 & S1.

Posting Komentar